Seputar Peradilan

PEMBINAAN TEKNIS DAN ADMINISTRASI YUDISIAL SECARA VIRTUAL BERSAMA KETUA MA RI

              Rabu, 11 November 2020, bertempat di Ruang Media Center Pengadilan Agama Pangkalpinang, Ketua, Wakil Ketua, Hakim, Panitera dan Sekretaris mengikuti Pembinaan Teknis dan Administrasi Yudisial secara Virtual bersama Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia, Dr. H.M. Syarifuddin, S. H., M.H

 

.